Sunday, May 12, 2013

Apa itu Web Hosting?


Adalah sebuah penyedia layanan yang menempatkan situs web pada komputer yang terhubung ke internet.Ini mmbuat orang yang mengakses situs kamu dapat dilihat dari mana saja asal kamu terkoneksi diinternet, saya akan menjelaskannya dengan bahasa umum agar kamu dapat mengerti.

Nah,Komputer yang digunakan adalah sama saja halnya dengan komputer yang kita gunakan, hanya perbedaanya adalah sekelompok atau beberapa komputer ber kemampuan yang digunakan untuk server dan yang mampu hidup dalam 24 jam Nonstop, dan selalu melayani konsumennya yaitu para penyewa atau pembeli web host dalam hal ini adalah perusahaan atau orang yang memiliki website.

Sebuah host web biasanya akan memiliki koneksi yang cepat ke Internet dan Mereka adalah TUAN RUMAH ribuan situs web di servernya. Nah Itu lah fungsinya WEB HOST INI, untuk menyediakan ruang untuk digunakan bagi pengguna World Wide Web ? WEBSITE.



Berikut adalah contoh gambar beberapa server :




Tersusun rapi dan Selalu Online,
itulah server.

Disini dulu postingan saya.
silahkan tunggu postingan berikutnya :)

Terimakasih,
Semoga bermanfaat.

0 komentar:

Post a Comment

Apa pendapat anda? silahkan tinggalkan komentar anda, demi kemajuan kita bersama ;)